HTTP/2 adalah Pengembangan kecepatan dan keamanan dari HTTP

HTTP2 Adalah
HTTP2 Adalah

HTTP/2 Adalah perkembangan dari HTTP/1 yang sudah terlalu lama tidak mengalami pembaruan, lumayan lah akhirnya 2015 ada pembaruan. Fungsi dasar dari HTTP adalah adalah protokol pengiriman data dari website yang kamu kelola melalui server, yang nantikan akan diterima oleh browser pengunjung website kamu sob.

 

Jadi intinya tugas HTTP adalah kurir kirim data dari server ke browser kamu sob. HTTP/2 adalah part yang bisa lebih mempercepat proses transfer data dan lebih aman karena bisa memanage overload.

 

Tidak cuma itu saja sob, banyak beberapa keuntungan dari HTTP/2 yang bisa mempermudah kualitas website kamu sob. Berikut beberapa keuntungannya:

 

 

  • Website Lebih Cepat Diakses : Server bisa lebih cepat melakukan perintah yang dilakukan oleh client. Dibanding dengan HTTP/1 lama HTTP/2 lebih mengefisiensikan proses transformasi data pada saat pengiriman data. Banyak sekali kita menemukan persoalan saat memuat halaman Java Script atau program website saat menggunakan HTTP/1, gangguan seperti di atas akan berkurang bila kamu menggunakan HTTP/2.
  • Makin Aman dengan Encryption : Proses encryption data yang dikirim dari HTTP/2 lebih aman dibanding dengan HTTP/1. Dimana ini bisa membuat kamu lebih aman melakukan apapun di Internet dengan minimnya serangan hacker. Makin mantap dan aman tetap gunakan SSL sebagai keamanan yang terjamin dan menambah kualitas rate SEO website kamu.

 

http/2 adalah

Tidak cuma itu sob, sekarang hampir semua browser sudah menggunakan teknologi HTTP/2, jadi tinggal menunggu waktu sampai HTTP/1 tidak digunakan lagi untuk website. Kalau penyedia Hosting kamu masih menggunakan HTTP/1 sebaiknya kamu patut khawatir sob.

 

Kalau pakai Jagoan Hosting sudah pakai HTTP/2 ditambah lagi dengan LiteSpeed untuk menambah kecepatan akses website, ditambah lagi dengan adanya Bit Ninja untuk menambah keamanan website kamu dari spam, serangan Malware serta usaha hacker untuk menguasai website kamu. Server dari Jagoan Hosting juga uda pakai NVMe storage sob, lebih kenceng dari pada SSD, bayangkan berapa optimalnya kecepatan ketahanan serta keamanan website kamu kalau pakai Jagoan Hosting. Selamat mencoba Sobat Jagoan. 

Cek Konten Lainnya:
Website Builder untuk Wordpress biar Kamu Makin Mudah Design Website

-->
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like
Apa itu SSL (Secure Socket Layer)?
Read More
Apa Itu SSL? Seberapa penting Secure Sockets Layer untuk Website
Kamu tau nggak Sob, apa itu SSL? SSL adalah sebuah teknologi yang banyak digunakan oleh pemilik website. SSL…
cek ip address
Read More
Cara Cek IP Address di Laptop, Android dan iOS yang Mudah!
Penasaran bagaimana cara cek IP address dari perangkat seluler mu? Mudah saja! Cukup buka pengaturan Wi-Fi, lalu klik…