Site icon Knowledge Base Jagoan Hosting Indonesia

Cara Mengetahui Status Layanan Hosting Kamu Jagoan Hosting

mengetahui status layanan

Halo Sob! Terimakasih banget ya sudah mempercayakan jasa hosting Kamu di Jagoan Hosting! Nantinya Kamu akan mendapatkan layanan super istikomah dari Jagoanhosting demi menjaga kualitas dan kepercayaan Kamu.

Apa Fungsi dari Status Layanan?

Expand

Keberadaan status layanan sejatinya amat sangat sederhana, karena akan menampilkan bagaimana layanan Kamu yang sudah aktif maupun yang sudah mendekati waktunya untuk perpanjangan.

Status layanan di Jagoan Hosting ini akan menampilkan secara lengkap supaya Kamu selalu mendapatkan informasi yang akurat dan aktual Sob!

By the way, kalau sobat sudah jadi klien tapi kemudian sobat belum tahu bagaimana cara mengetahui status layanan di Jagoan Hosting, ada baiknya Kamu masuk dan baca dengan seksama tutorial berikut, Sob!



 

Maka akan muncul daftar layanan Kamu seperti pada berikut :

Daftar Layanan

Disana akan ada beberapa status layanan diantaranya :

Tanya Status Layanan ke Andro

Berita bagusnya, kamu sekarang bisa tanya Andro, kalo kamu menemukan keanehan misalnya status layanan masih pending, suspended atau bahkan terminated. Caranya begini sob!

Di bagian pojok kanan bawah, kamu bisa klik kotak dialog untuk chat sama Andro Sob.

Chatbot Andro

Sesuaikan dengan problem kamu saat ini, Ikuti alurnya sampai selesai ya Sob biar Andro bisa kasih tahu kamu solusinya.

Penting!! Jika selama > 30 menit setelah pembayaran layananmu belum aktif. Gunakan panduan ini untuk konfirmasikan pembayaran secara manual. Atau sobat dapat menghubungi jagoanhosting melalui livechat atau open tiket.
Related Posts
Tutorial Cara Migrasi File Server Website ke VPS tanpa cpanel

Hai, Sob, kamu suka bingung gimana caranya migrasi file server website ke VPS tanpa cPanel? Yuk, kamu harus banget pantengin Read more

Tutorial Login Ke SSH Secara Otomatis

Kamu ingin melakukan login SSH secara otomatis? Gak perlu bingung karena kamu bisa ikutin tutorial di bawah ini untuk melakukan Read more

Cara Atasi Fatal Error Allowed Memory Size of Bytes Exhausted

Pengantar Pernahkah kamu mengalami pesan "Fatal error: Allowed memory size of 33554432 bytes exhausted" saat kamu mencoba upload sebuah gambar Read more

Tutorial Mengatasi Fatal Error Undefined Function Is_network_admin()

Pernahkah kamu mengalami error seperti di bawah ini? "Fatal error undefined function is_network_admin()" Biasanya error ini muncul saat kamu melakukan Read more

Exit mobile version