Tutorial Pantau Visitor, Spy, dan Traffic Website melalui AWSTAT
- Panduan Lengkap VM - Juli 29, 2024
- Panduan Pembayaran Via Bank Mandiri - Juli 2, 2024
- PHP X-Ray di cPanel untuk Optimasi Kecepatan Web - April 18, 2023
Halo, Sob! Kamu penasaran gimana sih caranya pantau visitor kamu? Nah, kita punya tutorialnya nih, Yuk, simak bareng!
Sebenernya, Sob, kamu bisa dengan mudah melakukan pantau visitor melalu AWSTAT. Wah, Apasih ASWTAT itu? Yuk, simak informasinya berikut ini:
Oke, sekarang kita langsung aja simak tutorialnya di bawah ini:
Tutorial Memantau Visitor, Spy dan Traffic Website melalui AWSTAT
Step 1 : Silahkan Login ke cPanel kamu.
Step 2 : Setelah itu cari menu AWSTATS seperti berikut ini.
Step 3 : Setelah itu pilih nama domain yang ingin kamu lihat data statistiknya kemudian klik view.
Step 4 : Kemudian akan di tampilkan data statistiknya seperti berikut ini.
Keterangan dalam Tampilan Statistic
Itu, dia, Sob, kamu hanya perlu masuk cPanel dan masuk ke menu AWSTAT. Simak terus Tips Hosting di halaman tutorial Jagoan Hosting Indonesia ya, jika ada bagian dari tutorial yang tidak ditemukan, kamu bisa menghubungi teman-teman di Jagoan Hosting supaya bisa dibantu lebih lanjut melalui Live Chat atau fitur Open Tiket ya!