Cara Order Layanan Reseller Hosting di Jagoan Hosting

Admin Tutorial
Latest posts by Admin Tutorial (see all)

Reseller hosting membantu Kamu untuk membuat sebuah bisnis hosting terbaik. Jadi Kamu tidak perlu repot untuk mengelola server hosting, karena kami yang mengelolanya.

Kamu juga dapat menentukan harga dan membuat posting murah Kamu sendiri. Untuk melakukan order layanan reseller hosting gampang buanget lho Sob!

Begini Langkah-langkah Order Layanan Reseller Hosting


Step 1: Buka website jagoanhosting.com untuk melakukan order layanan reseller hosting


Step 2: Pilih menu Other Service, kemudian pilih Reseller Hosting

Masuk ke bagian Reseller Hosting


Step 3: Klik Button Coba Paket Reseller Hosting ID , dan pilih paket reseller hosting sesuai dengan kebutuhan Kamu. Kemudian klik button Beli Paket

layanan reseller hosting

Pilihan Paket yang Kamu kehendaki


Step 4: Masukkan domain yang akan Kamu hosting , kemudian klik button Check

Masukkan domain, pastikan masih available


Step 5: Jika domain Kamu tersedia , maka akan muncul pemberitahuan seperti dibawah ini. Klik Add an continue

layanan reseller hosting

Add Domain dan continue


Step 6: Selanjutnya Kamu diarahkan ke halaman Billing Cycle untuk memilih berapa lama waktu sewa. Jika sudah memilih, klik button Continue

Tampilan Billing Cycle


Step 7: Kemudian Login atau Daftar Akun jika belum jadi member.jagoanhosting.com. Setelah mengisi data diri secara valid dan lengkap, centang “Saya telah membaca dan setuju dengan persyaratan layanan” dan klik button Lanjut Ke Pembayaran

Centang Pada Opsi Persetujuan


Step 8: Untuk yang terakhir lakukan pembayaran sesuai dengan invoice, maka reseller hosting kamu akan aktif

layanan reseller hosting

Invoice


Jadi, dari langkah-langkah diatas yang Sobat Jagoan lakukan, Sobat sudah melakukan order layanan reseller hosting di jagoan Hosting, mudah kan sob? Yang penting saat memilih nama Kamu harus pastikan supaya sudah ada dan available sebelumnya.

Kalau Sobat Jagoan masih bingung dengan tutorial di atas, Sobat Jagoan bisa menghubungi admin Jagoan Hosting lewat Live Chat ataupun Open Tiket ya! Sekut!

Apakah artikel ini membantu, Sob?

Berikan rating buat artikel ini!

Rata-rata rating 5 / 5. Dari total vote 2

Pertamax, Sob! Jadilah pertama yang memberi vote artikel ini!

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Related Posts
Tutorial Mengelola Reseller Hosting Jagoan Hosting Indonesia

Tahukah kamu, kamu bisa melakukan kelola reseller hosting begitu akun reseller hosting kamu sudah aktif. Nah, untuk itu kita berikan Read more

Tutorial Mengetahui Quota Disk Space dan Bandwidth Reseller Hosting

Saat Kamu menjadi klien untuk Jagoan Hosting dan kemudian memutuskan untuk menjadi reseller, maka Kamu sendiri akan memiliki otoritas untuk Read more

Informasi Detail Layanan Reseller Hosting

Hai sob! Kali ini membahas tentang reseller hosting, jika akun reseller hosting sobat sudah aktif, sobat akan mendapatkan banyak keuntungan Read more

Cara Melakukan Pengecekan Aktivasi Free SSL

Halo, Sob! Tahukah kamu, Tim Jagoan Hosting sudah menyediakan fitur free SSL pada semua layanan hostingnya. Secara default fitur free Read more