Upload Eslims ke Hosting
Latest posts by Nia Aurora (see all)
- Upload Eslims ke Hosting - Desember 31, 2024
- Tutorial Setting Email Forwarding - Desember 31, 2024
- Cara Setting TimeZone Instance di CloudPanel - Desember 23, 2024
Langkah 1 : Backup file eslims.
Kamu bisa lakukan backup dengan cara Compress file dan folder eslims menjadi zip.
Langkah 2 : Upload file backup
Jika sudah kamu bisa upload file backup tadi ke hosting, kamu bisa mengikuti panduan berikut ya sob ! Cara Upload Website ke Hosting Jagoan Hosting
Langkah 3 : Eksport dan import database slims di localhost
Setelah melakukan upload file backup pada hosting kamu bisa setup database kamu dengan mengikuti ini Cara Import Database Dari Localhost Ke Hosting
Langkah 4 : Edit file database
Edit file "sysconfig.local.inc.php"kemudian kamu bisa sesuaikan
- user database
- nama database
- password database sesuai dengan yang kamu buat pada hosting
Langkah 5 : Akses Eslims
Akses domainmu dan eslims telah berhasil dionlinekan
Kalau Sobat Jagoan masih bingung dengan tutorial di atas, Sobat Jagoan bisa menghubungi admin Jagoan Hosting lewat Live Chat ataupun Open Tiket ya Sob! Semangat Sob!