Mengenal Helper HTML Pada CodeIgniter
- Panduan Lengkap VM - Juli 29, 2024
- Panduan Pembayaran Via Bank Mandiri - Juli 2, 2024
- PHP X-Ray di cPanel untuk Optimasi Kecepatan Web - April 18, 2023
Helper memiliki dua fungsi yang dapat digunakan untuk membuat element html, seperti menampilkan gambar dan heading. Yaudah langsung aja, dibawah ini adalah kumpulan tutorial untuk HTML pada CodeIgniter.
Cara Memanggil atau Mengaktifkan Helper CodeIgniter
Ada dua cara nih buat mengaktifkan atau memanggil helpernya, yang pertama dengan controller dan autoload codeIgniter
Buat kamu yang menggunakan controller, application/controllers/welcome.php
1
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 |
<?php
defined('BASEPATH') OR exit('No direct script access allowed'); parent::__construct(); $this->load->helper('html'); } $this->load->view('welcome'); } } |
Syntax juga berfungsi untuk memanggil helper html. Caranya masukkan helper yang ingin di panggil dalam parameter function seperti berikut :
1 | $this->load->helper('html'); |
Kalau yang ini cara untuk memanggil lewat autoload codeIgniter :
1 | $autoload['helper'] = array('html'); |
Cara Menggunakan Helper HTML pada CodeIgniter
Sebelumnya kamu harus paham dulu apa itu function heading(). Jadi, function heading memiliki fungsi yang disediakan codeIgniter untuk membuat heading. Yuk, ikuti panduannya seperti dibawah ini :
1
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 |
<?php
defined('BASEPATH') OR exit('No direct script access allowed');
class Belajar extends CI_Controller {
function __construct(){ parent::__construct(); $this->load->helper('html'); }
public function index(){ $this->load->view('view_belajar'); } } |
Pada view, view_belajar.php. Berikut cara membuat heading dengan function heading(). Melalui application/view/view_belajar.php
1
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 |
<!DOCTYPE html>
<html> <head> <title>Cara Membuat Heading dengan Helper HTML Codeigniter | sobatjagoan.com</title> </head> <body> <?php echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",1); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",2); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",3); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",4); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",5); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",6); ?> </body> </html> |
Kalau kamu ingin membuat tag break menggunakan helper html CodeIgniter
- Kamu bisa gunakan function br().
- Lalu, masukkan nilai berapa kali <br> yang ingin kamu dibuat.
Ini cara untuk menampilkan gambar dengan helper html CodeIgniter
- Kamu bisa menggunakan function img()
- Masukkan lokasi file gambar di function img()
Cara Menggunakan Helper HTML pada CodeIgniter
Sebelumnya kamu harus paham dulu apa itu function heading(). Jadi, function heading memiliki fungsi yang disediakan codeIgniter untuk membuat heading. Yuk, ikuti panduannya seperti dibawah ini :
1
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 |
<?php
defined('BASEPATH') OR exit('No direct script access allowed');
class Belajar extends CI_Controller {
function __construct(){ parent::__construct(); $this->load->helper('html'); }
public function index(){ $this->load->view('view_belajar'); } } |
Pada view, view_belajar.php. Berikut cara membuat heading dengan function heading(). Melalui application/view/view_belajar.php
1
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 |
<!DOCTYPE html>
<html> <head> <title>Cara Membuat Heading dengan Helper HTML Codeigniter | sobatjagoan.com</title> </head> <body> <?php echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",1); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",2); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",3); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",4); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",5); echo heading("Helper HTML CodeIgniter | sobatjagoan.com",6); ?> </body> </html> |
Kalau kamu ingin membuat tag break menggunakan helper html CodeIgniter
- Kamu bisa gunakan function br().
- Lalu, masukkan nilai berapa kali <br> yang ingin kamu dibuat.
Ini cara untuk menampilkan gambar dengan helper html CodeIgniter
- Kamu bisa menggunakan function img()
- Masukkan lokasi file gambar di function img()
Nah, ternyata gampang kan, Yuk simak terus Tips Hosting di halaman tutorial Jagoan Hosting Indonesia ya, jika ada bagian dari tutorial yang tidak ditemukan, kamu bisa menghubungi teman-teman di Jagoan Hosting supaya bisa dibantu lebih lanjut melalui Live Chat