Tutorial Mengatasi Iphone Error Autentifikasi Saat Login ke Device

Terakhir diupdate: 22 Juli 2020

 

Hai Sob! Berikut merupakan penjelasan mengapa Sobat mengalami Error ini beserta tutorial cara mengatasinya. Apakah Sobat mengalami Error autentifikasi saat login ke device iPhone Sobat seperti gambar berikut?

Iphone Error Autentifikasi

contoh error autentifikasi login

Penyebab Error Login iPhone?

Error dalam kasus ini terjadi karena user name atau password yang Sobat masukkan salah. Maka dari itu perlu adanya perubahan dan solusi, maka dari itu langsung saja cek solusinya dibawah Sob!

Berikut merupakan cara mengatasi Error diatas:


STEP 1: Sobat dapat mencoba memastikan bahwa Hostname, username dan password yang Sobat inputkan telah benar.


Karena error tersebut dikarenakan oleh autentifikasi login email Sobat.


STEP 2: Jika Sobat sudah mencoba 3 kali namun tidak dapat login juga.


Sebaiknya jangan dipaksakan karena dapat membuat Sobat terblok oleh server selama 1 jam.


STEP 3: Login ke cpanel dan reset password emailnya, lalu cobalah untuk login kembali menggunakan iphone Sobat


Demikian tutorial Mengatasi Iphone Error Autentifikasi Saat Login ke Device.

Kalau Sobat Jagoan masih bingung dengan tutorial di atas, Sobat Jagoan bisa menghubungi admin Jagoan Hosting lewat Live Chat ataupun Open Tiket ya Sob! Semangat Sob!

Related Posts
Tips Mengatasi Error Undefined Index / Variable

Pengantar Halo sobat Jagoan! di tutorial kali ini kita bakalan membahas permasalahan Error Undefined Index/Variable. Pasti sekarang kamu lagi main-main Read more

Tutorial Mempercepat Load Website dengan Caching Browser

Hai Sob! Apa Sobat lagi bingung gimana caranya mempercepat load website dengan caching browser? Santai aja Sob, dibawah ini banyak Read more

Tutorial Menambahkan Module phpinfo mysqli, gd, pdo, zip, mcrypt, mbstring melalui cpanel select php version

Pernahkah kamu mengalami error yang berkaitan dengan phpinfo mysqli, gd, pdo, zip, mcrypt, mbstring? Nggak perlu panik, Sob, kamu hanya Read more

Tutorial Cara Mengatasi Laporan Google Attack Site

Halo Sob! Pernah nemuin peringatan kayak gini nggak? Apa yang kamu lakukan ketika mendapatkan peringatan "Google Attack Site" seperti ini? Read more

Scroll To Top