Tutorial Optimalisasi Website dengan Combine Images Menggunakan CSS Sprites di Website

Admin Tutorial
Latest posts by Admin Tutorial (see all)

Hai Sob! Terkadang saat Kamu membuat website di web hosting, Kamu akan membutuhkan banyak gambar mulai ukuran yang besar hingga ukuran yang sangat kecil untuk mewakili beberapa fungsi yang digunakan pada website, seperti tombol beranda (home), kembali (left), lanjut/proceed (right). Nah, item-item itulah yang sering dipanggil 'sprite'.

Terdapat beberapa cara yang dapat digunakan terkait kondisi diatas, salah satu cara yang sederhana namun efektif adalah dengan menggabungkan gambar menjadi satu gambar utuh. Kuy, kita liat caranya:

STEP 1. Seperti pada contoh dibawah, dimana pada folder terdapat 3 gambar, yaitu img_home.gif, img_left.gif, img_right.gif, yang digunakan pada file index.html, aktivitas penggabungan gambar tsb menghasilkan 1 gambar yang sering disebut sebagai sprites.

optimalisasi website menggunakan css sprites pada website anda

tampilan file dalam folder


<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
#navlist {
position: relative;
}

#navlist li {
margin: 0;
padding: 0;
list-style: none;
position: absolute;
top: 0;
}

#navlist li, #navlist a {
height: 44px;
display: block;
}

#home {
left: 0px;
width: 46px;
background: url('img_home.gif');
}


#prev {
left: 63px;
width: 43px;
background: url('img_left.gif');
}


#next {
left: 129px;
width: 43px;
background: url('img_right.gif');
}
</style>
</head>
<body>

<ul id="navlist">
<li id="home"><a href="default.asp"></a></li>
<li id="prev"><a href="css_intro.asp"></a></li>
<li id="next"><a href="css_syntax.asp"></a></li>
</ul>


</body>
</html>

-- isi dari file index.html --

 


STEP 2. Ketika Kamu mengakses file index.html, pada browser terlihat adanya proses request terhadap 3 file tsb, seperti lampiran bawah ini.

optimalisasi website menggunakan css sprites pada website anda

tampilan browser


STEP 3. Maka, Kamu dapat menggabungkan ketiga gambar tsb menjadi 1 file gambar yang bernama img_navsprites.gif, Kamu juga perlu melakukan beberapa perubahan pada file index.html agar menggunakan file img_navsprites.gif untuk mewakili 3 gambar lainnya.

optimalisasi website menggunakan css sprites pada website anda

tampilan file dari folder


<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
#navlist {
position: relative;
}

#navlist li {
margin: 0;
padding: 0;
list-style: none;
position: absolute;
top: 0;
}

#navlist li, #navlist a {
height: 44px;
display: block;
}


#home {
left: 0px;
width: 46px;
background: url('img_navsprites.gif') 0 0;
}

#prev {
left: 63px;
width: 43px;
background: url('img_navsprites.gif') -47px 0;
}

#next {
left: 129px;
width: 43px;
background: url('img_navsprites.gif') -91px 0;
}
</style>
</head>
<body>

<ul id="navlist">
<li id="home"><a href="default.asp"></a></li>
<li id="prev"><a href="css_intro.asp"></a></li>
<li id="next"><a href="css_syntax.asp"></a></li>
</ul>

</body>
</html>

-- isi dari file html --


STEP 4. Setelah dilakukan perubahan dengan menggabungkan, terlihat pada browser saat ini hanya melakukan 1 request untuk mewakili 3 gambar.

optimalisasi website menggunakan css sprites pada website anda

tampilan browser

Penggunaan sprite sejatinya cukup bebas dan tidak terlalu ada parameter yang saklek untuk masalah ukuran. Tapi berhitung-hitung dengan kekuatan aksesnya itu sendiri, akan lebih baik jikalau Kamu mengoptimalkannya menggunakan kualitas sprite yang baik dengan ukuran sekecil mungkin.

Nah, Kalau masih kesulitan Kamu bisa hubungi teman-teman Jagoan Hosting untuk informasi lewat Live Chat dan Open Ticket. Yuk Ah!

Apakah artikel ini membantu, Sob?

Berikan rating buat artikel ini!

Rata-rata rating 1 / 5. Dari total vote 1

Pertamax, Sob! Jadilah pertama yang memberi vote artikel ini!

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Related Posts
Cara Atasi Fatal Error Allowed Memory Size of Bytes Exhausted

Pengantar Pernahkah kamu mengalami pesan "Fatal error: Allowed memory size of 33554432 bytes exhausted" saat kamu mencoba upload sebuah gambar Read more

Tutorial Mengatasi Fatal Error Undefined Function Is_network_admin()

Pernahkah kamu mengalami error seperti di bawah ini? "Fatal error undefined function is_network_admin()" Biasanya error ini muncul saat kamu melakukan Read more

Tutorial Mengatasi Error Session Joomla dengan Mudah

Tidak di pungkiri lagi, bahwa Joomla adalah sebuah CMS (Content Management System) yang baik untuk membuat website. Namun tak jarang Read more

Tutorial Mengatasi Error Update pada Joomla

Halo Sob! Ada yang pernah denger Joomla! nggak ? Yang belum, nih kita kenalin tentang Joomla! Nah, temen-temen disini kalau Read more

Leave a Comment